Kemudahan Mobilitas Denpasar Surabaya
Mobilitas dari Denpsar ke Surabaya kini semakin mudah dengan layanan Travel Super Executive yang tersedia setiap hari, temukan layanan Travel Denpasar Surabaya ini di Google dengan mudah.
Layanan ini menawarkan kenyamanan ekstra dengan door-to-door service, mengeliminasi kerumitan naik-turun terminal dan angkat-angkat barang, terutama bagi Anda yang membawa banyak bawaan.
Melayani penumpang reguler maupun charter rombongan, perjalanan menjadi lebih aman, nyaman dan tepat waktu dengan armada Elf long terbaru yang berkapasitas 11 kursi.
Rute perjalanan melintasi Jl. Raya Pantura, menempuh jarak 434,6 km dengan estimasi waktu sekitar 10-11 jam dalam kondisi lalu lintas normal.
Dengan harga promo Rp285.000 per kursi dan tarif normal Rp300.000 per kursi serta tarif charter Rp3.135.000 per mobil, layanan ini memastikan perjalanan Anda lebih praktis dan menyenangkan.
Daftar perusahaan Travel Denpasar Surabaya
Travel Bali Jawa
Jalan Bypass Ngurah Rai,
Belakang Ruko Tuban Plaza No. 1 B, Kuta, Kabupaten Badung, Bali 80361
+62 813 3775 2658
Pasti Niaga
Bypass Ngurah Rai,
Belakang Ruko Tuban Plaza 1B, Kuta, Badung, Bali. 80361
087840586745
Baliajeg Trans Tour & Travel
Jl. Letjend Sutoyo No.69, Bungur,
Medaeng, Kec. Waru, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61256
085333765758
Bali Wijaya Trans
Gg. Kertapura VII,
Pemecutan Klod, Kec. Denpasar Bar., Kota Denpasar, Bali 80119
081933002221
Informasi tambahan:
Indo Trans Travel
Jl. Letjend Sutoyo No.140,
Medaeng Wetan, Medaeng, Kec. Waru, Surabaya, Jawa Timur 61256
085363639090
Bali Go Trans Travel
No.21 x, Jl. Kebo Iwa Selatan,
Padangsambian, Denpasar Barat, Denpasar City, Bali 80112
082144941488
NAtasya Tour Travel
Jl. Gn. Soputan No.16b,
Pemecutan Klod, Kec. Denpasar Bar., Kota Denpasar, Bali 80119
085737123117
Balibuana Trans
Jl. Letjend Sutoyo No.116, Bungur,
Medaeng, Kec. Waru, Surabaya, Jawa Timur 61256
082236566850
Fasilitas Travel Denpasar-Surabaya
Layanan travel Denpasar-Surabaya menawarkan berbagai fasilitas untuk memastikan kenyamanan penumpang. Terdapat pilihan kelas Reguler dengan konfigurasi kursi 2-1 dan Super Executive dengan kursi Single seat 1-1.
Armada yang digunakan adalah New Elf Long dengan kapasitas 11 dan 14 orang. Fasilitas tambahan meliputi LCD TV, musik/audio, full AC individual, kursi reclining yang dapat direbahkan, bantal dan selimut, makan prasmanan sekali, snack box, soft drink dan charger ponsel di setiap kursi.
Biaya penyeberangan ferry juga sudah termasuk dalam layanan ini.
Jadwal Berangkat Travel
Travel Denpasar-Surabaya tersedia dalam tiga jadwal keberangkatan: pagi, sore dan malam. Jadwal pagi dimulai antara pukul 07:00 – 12:00 WITA dengan minimal 9 kursi terisi.
Keberangkatan sore dimulai pukul 16:00 – 17:00 WITA dan keberangkatan malam pukul 18:00 – 19:00 WITA. Penting untuk diingat bahwa waktu yang tercantum adalah waktu armada keluar dari garasi, bukan waktu penjemputan di alamat penumpang.
Calon penumpang diharapkan bersiap satu jam sebelum penjemputan untuk memastikan kelancaran perjalanan.
Disamping menggunakan layanan travel yang memang super instan, anda juga bisa menggunakan layanan lain seperti rental mobil. Lagipula banyak layanan rental mobil Denpasar yang bisa kita gunakan, seperti Balibijacarrental.com misalnya.